ANALISIS PRINSIP PENGELOLAAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) DI DESA TAKULAT KECAMATAN KELUA KABUPATEN TABALONG (STUDI KASUS PADA USAHA VIDEO SYUTING)

Authors

  • Pahruraji Pahruraji Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Tabalong
  • Jauhar Arifin Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Tabalong
  • Eddy Suriyani Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Tabalong

Keywords:

pengelolaan, BUMDES, Video Syuting

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis prinsip pengelolaan badan usaha milik desa yang dikelola di Desa Takulat untuk usaha video syuting. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan metode pengumpulan data menggunakan observasi, angket atau kuesioner dan dokumentasi.

Analisis data menggunakan model persentase rata-rata dan persentase kriteria dengan responden berjumlah 39 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa prinsip pengelolaan badan usaha milik desa untuk usaha video syuting di Desa Takulat Kecamatan kelua Kabupaten Tabalong dapat dikategorikan “sedang”. Terdapat faktor penghambat dalam penerapan prinsip pengelolaan yaitu kurangnya keterbukaan dan pertanggungjawaban dalam pengelolaan usaha video syuting.

Kata Kunci: Pengelolaan, BUMDES, Video Syuting

References

DAFTAR PUSTAKA
Ali, Muhammad. 1985. Penelitian Pendidikan Prosedur dan Strategi. Bandung: Angkasa.
Ade Eka Kurniawan. 2015. “Peran Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) dalam Peningkatan Pendapatan Asli Desa di Desa Lanjut Kecamatan Singkep Pesisir Kabupaten Lingga”.
Coristya Berlian Ramadhana, Heru Ribawanto, dan Suwondo. 2015. “Keberadaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Sebagai Pengutan Ekonomi Desa (Studi Di Desa Landungsari, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang)”.
Desa Takulat, 2013. Program Kerja Utama BUMDES di Desa Takulat 2013. Takulat. h.12.
Elan Eriswanto, dkk. 2017. “Pengelolaan Sistem Administrasi Bagi BUMDES di Desa Sukarja”.
Islamy, M. Irfan. 2004. Prinsip-Prinsip Perumusan Kebijaksanaan Negara. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Idrus, Muhammad. 2009, Metode Penelitian Ilmu Sosial Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif. Jakarta: Erlangga.
Irene, Siti. 2011. Desentralisasi Dan Partisipasi Masyarakat Dalam Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Nawawi, Ismail. 2009. Public Policy (Analisis, Strategi Advokasi Teori Dan Praktek). Surabaya: ITS Press.
Ndraha, Taliziduhu. 1990. Pembangunan Masyarakat. Jakarta: Rineka Cipta.
Nugroho, 2011. Public Policy. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Thoha, Miftah. 2008. Ilmu Administrasi Publik Kontemporer. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Tim Penyusun, 2018. Pedoman Penulisan Skripsi STIA Tabalong.
Undang-Undang Dasar Tahun 1945 Amandemen Ke IV
Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 Tentang Otonomi Daerah.
Undang-Undang Nomor 06 Tahun 2014 Tentang Desa.
Peraturan Daerah Kabupaten Tabalong Nomor 06 Tahun 2014 Tentang BUMDES.
Peraturan Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 04 Tahun 2015.

Downloads

Published

2019-12-31

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

> >>