PENERAPAN SISTEM MERRIT MUTASI PEGAWAI PADA PEMERINTAHAN KABUPATEN BARITO TIMUR PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN BARITO TIMUR

Authors

  • Muhammad Iqbal Tantowi Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Tabalong
  • Rahmi Hayati Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Tabalong
  • Wahyu Subadi Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Tabalong

Keywords:

Sistem Merrit, Mutasi Pegawai

Abstract

Untuk meningkatkan semangat kerja, mutasi dapat pula memberikan kesempatan kepada pegawai untuk  lebih meningkatkan pre stasi kerjanya. Dalam membuat keputusan tentang pemberian kebijakan mutasi berbagai pertimbangan, karena keputusan yang salah dalam melak sanakan mutasi akan menimbulkan efek samping yang tidak baik bagi pegawai dan organisasi itu sendiri.

Tujuan penelitian ini adalah untuk : mengetahui bagai mana penera pan sistem merit dalam pelaksanaan mutasi Pegawai di lingkup Pemerintah Kabupaten Barito Timur.

Metode pelitian yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah penulis menggunakan pendekatan kualitatif, dimana dalam penelitian yang dilakukan bersifat deskriptif yaitu untuk mengetahui atau menggambar kan kenyata an dari kejadian yang diteliti sehingga memudahkan penulis untuk mendapatkan data yang objektif dalam rangka mengetahui dan memahami bagaimana penerapan Sistem Merrit Dalam Mutasi Jabatan Di Lingkup Pemerintah Kabupaten Barito Timur.

Hasil penelitian : 1.1.   Manfaat Secara Teoristis mendukung penelitian terdahulu Fahrudin (Vol.2.No.2.2013), Eri Sapto Nugroho dan Sukanto ,Endah Septyowat (Vol.1.No6), Philips  Vol.2.No.3  Hasil penelitian menyatakan bahwa

 pelaksanaan mutasi jabatan oleh pemerintah Kabupaten dan kota sudah berjalan dengan baik dan sesuai dengan prosedur 2. Secara praktis, hasil dari penelitian yang akan dilakukan ini yaitu dapat menjadi suatu bahan ma sukan   informasi bagi instansi yang bers angkutan guna mengambil langkah langkah secara konkret sesuaii kete ntuan yang berlaku dalam rangka penin gkatan kualitas.

Kata Kunci: Sistem Merrit, Mutasi Pegawai.

References

DAFTAR PUSTAKA
BUKU

Dessler, Gary. 2011.Manajemen Sumber DayaManusia.Jakarta: PT. Indeks
Gunawan,Imam.2013.Metode Penelitian Kualitatif:TeoridanPraktik.Jakarta: Bumi Aksara
Handoko, T.Hani. 2000.Manajemen Sumber Daya Manusia.Yokyakarta: BPFE Hasibuan, Malayu. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta : bumiaksara
Kamaruddin. 1990.Manajemen Berdasarkan Sasaran.Jakarta:bumi Aksara
Kartono,Kartini.2001.Manajemen Sumber Daya Manusia,BukuI.Selemba Empat,Jakarta
IkeRachmawatiKusdyah.2008.Manajemen Sumber Daya Manusia.Yogyakarta: ANDI.
Mondy,R.Wayne. 2008.Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta:Erlangga
Samsudin,Sadili.2006.Manajemen Sumber Daya Manusia.Bandung:Pustaka Setia
Sastrohadisuwiryo, B. Siswanto. 2003. Manajemen Tenaga Kerja Indonesia.Jakarta: BumiAksara.
Saydam,Gouzali.2000.Manajemen Sumber Daya Manusia(HumanResource) Suatu PendekatanMikro.Jakarta : Djanbatan.
Siagian,SondangP.2014.Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta:Bumi Aksara
Simamora, Henry, 2004. Manajemen Sumber Daya. Edisi Ketiga, Cetakan
Pertama. Yokyakarta: STIE YKPN
Sri Hartini, dkk.2010.Hukum Kepegawaian Di Indonesia.Jakarta:SinarGrafika
Stone, Raymond J. 2005. Human Resources Management. Fifth Edition.Australianwilley
Sutrisno, Edy.2009.Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta: Kencana. Thoha, Miftah. 2016. Manajemen Kepegawaian Sipil Di Indonesia. Jakarta :
Kencana PrenadamediaGroup
Yuniarsih, Tjutju dan Suwatno. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia.
Bandung: Alfabeta

JURNAL DAN SKRIPSI

Baharuddin, danIsra Djabbar. 2014. “MenguraiMerit System Dalam
Penempatan
Jabatan Struktural”. Jurnal Ilmiah Administrasi Publik,Vol. XNo.1
Daryanto, Arief. 2010. “Merit System Dalam Manajemen Pegawai Negeri
Sipil”.Jurnal Kebijakan dan Manajemen PNS, Vol. IV No.1&2
E’en,Michael. 2015.“Studi Tentang Promosi Dan Mutasi Jabatan Struktural Pegewai Negeri Sipil Di Kabupaten Kutai Barat”. eJournal Pemerintahan Integratif, Vol. 3 No.1. Murtanto& Gudono.1999.“ Identifikasi Karakteristik Keahlian Audit”. Jurnal Riset
Akuntansi Indonesia
Philips. 2014.“ Jurnal Pelaksanaan Mut asi Pegawai Negeri Sipil Di Badan Kepegawaian Daerah Dari Kabupaten Kutai Barat Ke Kabupaten Mahakam Ulu”.eJournalIlmu Pemerintahan, Vol. 2 No.3
Sri Epriani, Imanuela.2016.“ Analisis Penempatan Pegawai Negeri Sipil Pada Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kabupaten Tana Toraja”. Skripsi. FISIP ,Ilmu Adminis trasi Negara, Universitas Hasanuddin Makasar

Wahyu.Muh.2014.“Analisis Pelaksanaan Mutasi Jabatan Di Pemeri ntah Kabupaten Luwu Utara”.Skripsi. FISIP, Ilmu Pemerintahan,Universitas Hasanuddin Makasar.

Eri Sapto Nugroho, Sukanto,Endah Setyowati ,2013 Implementasi Mutasi Jabatan struktural yang dilakukan oleh pemerintah kota Malang; (Study Pada Badan Kepegawaian Daerah Kota Mal ang : Jurnal Administrasi Publik (JAP), Vol.1 No 6 Hal. 1123-1130 \ 11 23 Philips 2013. Implementasi Mutasi Pegawai Negeri Sipil di Badan Kepegawaian Daerah Kutai Barat ke Kabupaten Mahakam Ulu: eJournal Ilmu Pemerintrahan,Volume 2, Nomor 3, 2014 : 3080- 3091.
Fahrudin.2013.Pelaksanaan Mutasi Pegawai Di Badan Lingkungan Hidup Kebersihan dan Pemadam Kebakaran Kabupaten.Sangau.: Publika Jurnal S-1 Ilmu Administrasi Negara Volume 2 Nomor 2, Agustus 2013.

PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN
RepublikIndonesia.Undang-Undang No.23 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah. Jakarta: Sekretaria tNegara RI
Republik Indonesia.Undang- Undang No.5 Tahun2014 Tentang Aparatu Sipil Negara. Jakarta: Sekretariat Negara RI
Peraturan Pemerintah No. 100 Tahun 2000 yang telah direvisi ke dalam Peraturan
Pemerintah No. 13tahun 2002 Tentang Pembentukan Baperjakat

INTERNET
Di unduh dari internet http://www.asncpns.com/2015/12/mengenal-merit-system- dalam-manajemen.html
Di unduh dari internet http://meandpsy.blogspot.com/2013/03/pengaruh-analisis-jabatan-terhadap.html
Diunduh dari internet http://taufiknurrohman25.blogspot.com/2001/02/merit- sistem-data-birokrasi-indonesia.html

Downloads

Published

2019-12-31

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

> >>